Antisipasi Virus Corona di Tangsel

Diundang RS Swasta, Pejabat Pemkot Tangerang Selatan Ini Akui Sudah Suntik Vaksin Booster Moderna

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Tangerang Selatan (Tangsel), Taryono, mengaku sudah menjalani suntik vaksin booster alias dosis ketiga.

Penulis: Jaisy Rahman Tohir | Editor: Wahyu Aji
TRIBUNJAKARTA.COM/JAISY RAHMAN TOHIR
Kepala Dindikbud Tangsel, Taryono, di Serpong, Sabtu (29/8/2020). 

Hal itu demi memastikan vaksinasi booster hanya untuk nakes.

"Pakta integritas ini, pemerintah hanya memprioritaskan booster Moderna hanya untuk nakes, karena garda terdepan agar tidak menderita Covid-19 yang lebih parah lagi," ujar Abdillah, di Serpong, Kamis (12/8/2021).

Mengutip dari Tribunnews.com, sejak awal Agustus 2021, Kementerian Kesehatan sudah mengultimatum bahwa vaksinasi booster hanya untuk nakes.

Baca juga: Pemkot Tangsel Wacanakan Sekolah Tatap Muka Dimulai Pada Awal September 2021

“Suntikan ketiga atau booster hanya diperuntukan untuk tenaga kesehatan, termasuk tenaga pendukung kesehatan,” kata Juru Bicara Vaksinasi COVID-19 Kemenkes sekaligus Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Langsung, dr Siti Nadia Tarmizi di Jakarta, Senin (2/8/2021).

Sumber: Tribun Jakarta
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved