Kembang Tandjoeng Jakarta, Tujuan Tepat Menikmati Empal Gentong dengan Bumbu Otentik Kaya Rempah

Kembang Tandjoeng menyajikan empal gentong dengan kuah kuning kental yang gurih dan kaya rempah khas asli Cirebon.

Penulis: Dwi Nur Hayati | Editor: AMALIA PURNAMA SARI
Dok. Kembang Tandjoeng
Empal Gentong Sumsum menjadi salah satu menu favorit di Kembang Tandjoeng. 

Apabila ingin menikmati santap siang lebih private atau untuk acara khusus, Anda bisa menyewa ruangan very important person (VIP).

Tertarik berkunjung? Anda bisa datang ke restoran Kembang Tandjoeng pada hari Senin sampai Minggu, mulai pukul 10.00 Waktu Indonesia Barat (WIB) hingga pukul 21.00 WIB

Untuk informasi lebih lengkap tentang Kembang Tandjoeng, Anda dapat mengikuti akun media sosial (medsos) Instagram @kembangtandjoeng atau menghubungi via WhatsApp di nomor 082299996860.

Tunggu apa lagi? Segera agendakan kunjungan Anda ke Kembang Tandjoeng bersama orang-orang terdekat untuk menikmati cita rasa empal gentong sumsum yang kaya rempah. (Wandha Nur Hidayat/pasangiklan.com)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
KOMENTAR

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved