Kepsek SMAN 1 Cimarga Dibilang Tempramental oleh Guru, Mantan Murid Ungkap Pengalaman Diajar 3 Tahun
Guru di SMAN 1 Cimarga, menyebut Kepala Sekolah, Dini Fitria kerap marah dan emosinya sering meluap. Bagaimana kata mantan murid?
"Guru sekarang banyak yang takut menegur karena khawatir kena bully atau dilaporkan. Kalau Bapak, Ibu lihat kenapa murid-murid banyak yang gondrong, itu karena guru khawatir kalau dipotong rambutnya malah viral," kata Dini.
Dia menilai, kondisi tersebut berpotensi membuat pendidikan karakter kehilangan rohnya.
Padahal, menurut dia, guru memiliki peran penting dalam menanamkan kejujuran dan kedisiplinan sejak dini.
"Saya marah kemarin bukan karena rokoknya, tetapi karena kebohongannya. Kalau bohong dibiarkan, nanti turunannya bisa mencuri, korupsi, berontak. Maka itu harus dididik sejak dini," kata dia.
BERITA TERKAIT
- 
Baca juga: Mantan Murid Ungkap Kebaikan Dini Fitria Kepsek SMAN 1 Cimarga, Beda Jauh dengan Keterangan Guru 
- 
Baca juga: Dedi Mulyadi Pesan ke Ortu Jika Anak Dihukum Guru, Laporan Kepsek Penampar Siswa Merokok Berlanjut? 
- 
Baca juga: Siap Dihujat Warganet? Kritik Pengamat, Terungkap Pesan Gubernur ke Kepsek Penampar Siswa Merokok 
Baca berita TribunJakarta.com lainnya di Google News atau langsung di halaman Indeks Berita
| Cek Fakta Siswa SMA Merokok dan Angkat Kaki di Samping Guru: Kejadiannya di Makassar, Pelaku Diskors | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/FOTO-VIRAL-SISWA-SMA-MAKASSAR-NGEROKOK-DI-SAMPING-GURU.jpg)  | 
|---|
| SOSOK Ustaz Lancip Beri Umrah Gratis Kepsek SMAN 1 Cimarga, Pernah Pimpin Sumpah Pocong Arya Wiguna | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/HADIAH-UMRAH-Ustaz-Haji-Ahmad-Rifky-atau-akrab-disapa-Ustadz-Lancip.jpg)  | 
|---|
| KASUS Kepsek SMAN 1 Cimarga Berakhir, Kini Viral Siswa Merokok di Depan Guru, Ternyata Ini Faktanya | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/SISWA-MEROKOK-Pihak-orang-tua-siswa-SMA-Negeri-1-Cimarga-voiral-foto.jpg)  | 
|---|
| Fakta Baru di Balik Kasus Kepsek SMAN 1 Cimarga, Aktivitas Tambang Sekitar Sekolah Jadi Sorotan | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/Instagram-stuffmapids.jpg)  | 
|---|
| Sempat Dikecam Rocky Gerung, Kepsek SMAN 1 Cimarga Justru Dapat Kejutan Umrah ke Tanah Suci: All In! | :format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/KompascomRahel-dan-KompascomAcep-Nazmudin-3.jpg)  | 
|---|

:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/KEPALA-SEKOLAH-DINI-KEMBALI.jpg)
:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/ATAP-RUMAH-TERHEMPAS-cuaca-ekstrem-Kramat-Jati-Jakarta-Timur-Kamis-30102025.jpg) 
                 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
				
			:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/onad-drkoboy.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/ilustrasi-hujan-3.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/ilustrasi-korban-pamer-alat-vital.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/KOMPAScomDESY-KRISTI-YANTI.jpg) 
											:format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/POHON-TUMBANG-Dua-mobil-yang-melintas-tertimpa-pohon-tumbang-di-Jalan-Dharmawangsa-X.jpg) 
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.