Dianggap Jadi Solusi Macet dan Parkir, DPRD Dukung Pramono Realisasikan Konektivitas Ancol-JIS
Ida Mahmudah mendukung inisiasi Pramono Anung untuk merealisasikan konektivitas Ancol dengan Jakarta International Stadium (JIS).
Penulis: Elga Hikari Putra | Editor: Satrio Sarwo Trengginas
TribunJakarta.com/Elga Hikari Putra
Konektivitas Ancol-JIS. Anggota DPRD DKI Jakarta, Ida Mahmudah mendukung inisiasi Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung untuk merealisasikan konektivitas Ancol dengan Jakarta International Stadium (JIS).
TRIBUNJAKARTA.COM/ELGA PUTRA
"Bisa nggak JIS ini kita sempurnakan, kita sambungkan JIS ini dengan Ancol. Kita buatkan jembatan panjangnya kurang lebih 300 meter. Semua parkirnya di JIS, nanti di Ancol," kata Pramono.
Pramono mengatakan, pihaknya sudah memanggil dua BUMD yang bersangkutan terkait wacana tersebut.
Menurutnya, rencana tersebut akan memudahkan jika nantinya ada berbagai kegiatan yang diselenggarakan di JIS.\
Berita terkait
- Baca juga: Warga Antusias Dukung Rencana Pramono Buka Jalur LRT Jakarta hingga JIS-PIK 2
- Baca juga: Kabar Baik Buat Jakmania, Segera Hadir Persija Megastore dan Museum Sepak Bola di JIS!
- Baca juga: Jakpro Ubah JIS hingga Velodrome Jadi Ruang Serbaguna, Siap Dongkrak Jakarta Jadi Kota Global
Baca berita TribunJakarta.com lainnya di Google News atau langsung di halaman Indeks Berita
Baca Juga
| Cegah Kembali Makan Korban, DPRD Jakarta Cek Penanganan Pohon Rawan Tumbang di Jalan Dharmawangsa |
|
|---|
| Program Bulky Waste Dinilai Positif, DPRD DKI Tekankan Pentingnya Peran Warga dan Perangkat Wilayah |
|
|---|
| Kecelakaan Hari Ini di Ancol, Pemotor Bandel Terobos Lampu Merah, Korban Pingsan Tertabrak Truk |
|
|---|
| Kodim 0502 Jakut Ajak Anak Yatim dan Anak Jalanan Belajar Nilai Kebangsaan Sambil Rekreasi di Ancol |
|
|---|
| Warga Antusias Dukung Rencana Pramono Buka Jalur LRT Jakarta hingga JIS-PIK 2 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jakarta/foto/bank/originals/Konektivitas-Ancol-JIS-Anggota-DPRD-DKI-Jakarta-Ida-Mahmudah-mendukung.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.