Dedi Mulyadi Bicara Sate sampai Perkawinan, Gubernur Malut Sherly Tjoanda Terperangah hingga Tersipu
Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, menerima kinjungan Gubernur Maluku Utara, Sherly Tjoanda, di kediamannya di Lembur Pakuan, Subang.
Dedi menjelaskan, hasil penjualan besar pedagang sate itu bisa kembali menjadi pendapatan daerah melalui pajak.
"Ngukurnya pajak, bayar pajaknya Rp 15 miliar," kata Dedi.
Kepuasan Publik 95 Persen
Dedi juga bercerita soal cara dapat tingkat kepuasan publik mencapai 95 persen.
Seperti diketahui, Indikator Politik Indonesia menggelar survei pada 12-19 Mei 2025 bertajuk 'Evaluasi Publik atas Kinerja 100 Hari Gubernur-Gubernur di Jawa'.
Hasilnya, menunjukkan 95 persen warga Jawa Barat puas dengan kinerja Dedi Mulyadi.
Dedi mengungkapkan caranya mencapai angka kepuasan publik tertinggi se-Pulau Jawa itu.
Menurutnya, kunci publik puas dengan kinerja kepala daerahnya adalah dengan transparansi.
Sherly pun menyimak sambil sesekali mengibaskan rambut.
"Kalau kepercayaan publiknya naik 95 persen itu karena memang sayanya bercerita kan nih kita punya duit sekian, dipakai ini, dipakai ini."
"Orang Sunda itu kan gampang ngurusnya, orang Sunda tuh kalau sudah percaya, percaya," kata Dedi.
Perkawinan
Saat pertemuan masih berlangsung, suara Hyang Sukma Ayu Mulyadi Putri terdengar.
Dedi langsung meminta anaknya yang masih berusia 6 tahun itu ikut pertemuan, menemui Sherly dan rombongan.
"Ni Hyang itu ya teriak-teriak? Suruh ke sini, kasihan baru ketemu tadi pagi," kata Dedi.
Dedi menjelaskan ke Sherly betapa anaknya posesif.
Ni Hyang tidak mau kalau ayahnya kawin lagi.
Dedi Mulyadi Beda Taktik dengan Pramono Hadapi Potongan DBH Menkeu Purbaya, Birkorat Dibikin Puasa |
![]() |
---|
Tak Cuma Sahara-Suami, Terkuak Nama Baru yang Dipolisikan Yai Mim, Ada Sosok Diusir Saat KDM Bertamu |
![]() |
---|
Senyum Dedi Mulyadi Dituding Kelaperan, Menkeu Purbaya Respon Donasi Rp 1.000: Itu Terserah |
![]() |
---|
Dipuji Mahfud MD Hantam Korupsi, Menkeu Purbaya Diprotes Gubernur Se-Indonesia soal Transfer Daerah |
![]() |
---|
Emak-emak Ngamuk Soal Donasi Rp1.000 Sehari, Dedi Mulyadi Ungkit Kejadian Kakak Adik Gantian Seragam |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.