TOPIK
Demo di Jakarta
-
Mereka yang gugur saat itu adalah Agus Putra Mahendra (15), Maulana Suryadi (23), Akbar Alamsyah (19), Randy (22), dan Yusuf Kardawi (19).
-
"Kalau ada perbedaan pendapat yuk kita dialog, DPRD menyiapkan diri untuk dialog-dialog seperti demikan," ujar Benyamin.
-
Di mana Satreskrim Polres Metro Tangerang Kota telah menyekat ratusan pelajar yang telah pulang dari Jakarta ke Tangerang dan yang akan bertolak.
-
"Sekarang ini Polri dapat bertindak tegas terhadap siapa-siapa yang nekat menggelar aksi demontrasi," imbuhnya.
-
Unjuk rasa dinilai rentan disusupi hingga memunculkan stigma upaya penggagalan pelantikan presiden.
-
Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) se-Jabodetabek dan Banten akan menggelar aksi unjuk rasa sekira pukul 13.00 WIB di Patung Kuda hingga Istana Negara.
-
"Artinya saya ingin unjuk rasa sebebas-bebasnya, tidak, itu salah kaprah. Tolong baca betul UU itu di pasal 6, ada batasan, restriction," kata Tito.
-
Ribuan mahasiswa turun ke jalan tidak perduli akhirnya akan ricuh dan berujung luka hingga penahanan.
-
Sebagai pemimpin mahasiswa di UIN Jakarta, Sultan sambil mengatakan, uang yang ditawarkan kepadanya tidak sedikit.
-
Dalam postingan tersebut, tertulis #TUNTASKANREFORMASI dan mengajak para mahasiswa untuk mendesak Perppu KPK.
-
Untuk tetap dapat melayani pelanggan, operasial Trasjakarta pun melakukan mengalihan rute.
-
Adapun rekayasa lalu lintas ini diterapkan guna mengantisipasi aksi unjuk rasa di sekitar gedung wakil rakyat tersebut.
-
Menurutnya, hal pertama yang dia ingat saat membuka mata adalah ruang rawat inap rumah sakit.
-
Dia menyampaikan beberapa pesan khusus kepada Anies Baswedan saat mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan tersebut menjenguknya di rumah sakit.
-
Keadaan dan kondisi fisik dari Mahasiswa Universitas Al-Azhar, Faisal Amir kian membaik.
-
Karenanya, kata Nadia, beberapa rute bus Transjakarta pun akan dialihkan sementara.
-
5.500 personel gabungan tersebut terdiri dari TNI-Polri dan unsur dari Pemprov DKI Jakarta.
-
Penutupan jalan tersebut dikarenakan adanya road barrier atau pembatas jalan di antara Jalan Lapangan Tembak dan Jalan Gelora, dekat SMAN 24 Jakarta.
-
Sejak dua hari lalu, Ketua BEM UNJ Muhamad Abdul Basit sudah menerima adanya kabar unjuk rasa melalui pesan whatsapp.
-
Koordinator BEM SI, Abas menyebut membantah kabar pihaknya akan berdemo di gedung DPR-MPR RI, Jakarta Pusat hari ini.
-
Koordinator BEM SI, Imam Syahid, menyebut belum ada informasi perihal demonstrasi di gedung DPR-MPR RI, Jakarta Pusat, hari ini.
-
Polisi membenarkan telah menetapkan Akbar Alamsyah sebagai tersangka sebelum meninggal dunia
-
"Enggak mungkin dia jatuh dari pagar. Enggak mungkin. Dia enggak sampai ke gedung DPR, kok," katanya kepada wartawan.
-
Ibu dari mendiang Akbar Alamsyah (19), Rosminah, tak kuasa membendung air matanya tatkala melihat anaknya baru disemayamkan di TPU Cipulir
-
Kakak kandung korban, Fitri Rahmayani (25) menturkan, terdapat luka jahitan pada bagian bibir korban.
-
Sebelum meninggalkan makam, perempuan yang mengenakan kemeja kotak-kotak itu tersujud di dekat nisan anaknya
-
Alamsyah Akbar diketahui merupakan salah satu korban demo pelajar di area DPR/MPR RI, Jakarta Pusat.
-
Hermawan Sulistyo mengaku melihat para pendemo bayaran di daerah Pondok Indah, Jakarta Selatan.
-
"Saya sudah ikhlas, tapi saya ingin tahu kenapa anak saya bisa meninggal," ujar Maspupah.
-
Anak pertama Maspupah tersebut pun meminta izin ikut demo di sekitaran Slipi, Jakarta Barat.
© 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved